Sinergitas TNI-POLRI, Polsek Rajapolah Gotong Royong Bersama Warga Perbaiki Jalan Akibat Longsor

    Sinergitas TNI-POLRI, Polsek Rajapolah Gotong Royong Bersama Warga Perbaiki Jalan Akibat Longsor
    PATROLI

    TASIK KOTA - Bhabinkamtibmas Desa Sukanagalih Polsek Rajapolah Aipda Dede Didi, S.H bersama Bhabinsa Sukanagalih Serma Komar, kepala Desa dan kepala wilayah melaksanakan giat gotong toyong perbaikan jalan lingkungan yang terhalang tanah akibat longsor sepanjang kurang lebih 50 meter di Kp. Cihateup Rt. 002 Rw. 004 Desa Sukanagalih Kec Rajapolah, Kamis, (25/04/2024). 

    Pada Kesempatan Tersebut ,  Bhabinkamtibmas mengajak Seluruh warga masyarakat untuk pro aktif dalam setiap kegiatan yg diadakan oleh warga masyarakat setiap kampung di Desa Sukanagalih Kec Rajapolah. Sehingga kegiatan tersebut dapat menciptakan situasi kamtibmas di masyrakat.

    Kapolres Tasik Kota AKBP Joko Sulistiono, SH, S.IK, MH melalui Kapolsek Rajapolah  AKP Iwan Sujarwo, SH mengatakan bahwa sudah menjadi kewajiban Bhabinkamtibmas untuk di tengah-tengah warga masyarakat dalam kegiatan apapun, serta mengapresiasi kegiatan Bhabinkamtibmas Ds. Sukanagalih yang melaksanakan gotong royong perbaikan jalan lingkungan yang terhalang tanah longsor sepanjang kurang lebih 50 meter di Kp. Cihateup Rt. 002 Rw. 004 Desa Sukanagalih Kec Rajapolah akibat curah hujan yang sangat tinggi pada mlm hari." pungkasnya. 

    polsek rajapolah
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta
    Kapolda Jatim Bersama Jajaran Forkopimda Kunjungi Sejumlah Gereja Pastikan Natal Aman dan Kondusif
    Tim Jibom Gegana Polda Jatim Lakukan Sterilisasi di Sejumlah Gereja Jelang Ibadah Natal
    Operasi Lilin Semeru 2024 Ditpolairud Polda Jatim Siagakan Personel Terlatih Amankan Jalur Laut
    Libur Nataru, Kapolri Perintahkan Jajaran Antisipasi Mobilitas Warga di Kawasan Anyer

    Ikuti Kami